Balai Penyelidikan dan Pengembangan Teknologi Kebencanaan Geologi (BPPTKG) merilis laporan terbaru aktivitas Gunung Merapi ...
Gunung Merapi meluncurkan 20 kali guguran lava ke arah barat daya dengan jarak maksimal 1.800 meter. BPPTKG ingatkan potensi awan panas dan status tetap Siaga.
Gunung Merapi menyemburkan awan panas ke barat daya atau hulu Kali Boyong pada Selasa sore, 27 Januari 2026. Sempat ada gempa beberapa jam sebelumnya.
Gunung Merapi terpantau 16 kali guguran lava ke tiga sungai utama dengan jarak luncur hingga 1,9 km. Status masih Siaga.
Gunung berapi yang merupakan salah satu gunung api teraktif di Indonesia itu memuntahkan awan panas guguran (APG) ke arah Kali Bebeng/Krasak. -Awan panas letusan Gunung Merapi pada Sabtu 9 November ...
Tujuh pendaki Gunung Merapi ditangkap oleh warga dan petugas gabungan saat mereka turun di Dukuh Jelok, Desa Cluntang, Musuk, Boyolali pada Minggu (7/12).
Laporan terbaru aktivitas Gunung Merapi 22 Januari 2026. Teramati 20 kali guguran lava ke arah Barat Daya. Status tetap Level ...